masukkan script iklan disini
Geliat embun dipagi hari
Tepat dimesjid itu kuberdiri
Aku lihat cahaya matahari
Merebak sunyi mewarnai pagi dikota santri
Lentera waktu terulang kembali
Tepat ketika rindu menggugat hati
Meski kini tak kurasa lagi sebagai santri
Namun semua membekas indah dalam memori
Tepat dimesjid itu kuberdiri
Aku lihat cahaya matahari
Merebak sunyi mewarnai pagi dikota santri
Lentera waktu terulang kembali
Tepat ketika rindu menggugat hati
Meski kini tak kurasa lagi sebagai santri
Namun semua membekas indah dalam memori